Cara membuat dan merawat rambut kepala menjadi sehat

20:12:00

Cara membuat dan merawat rambut kepala menjadi sehat


   Hai teman-teman blog brema, hari ini blog brema akan membagikan sebuah artikel mengenai Cara membuat dan merawat rambut kepala menjadi sehat, Nah bagi sebagian orang rambut sekarang sangat penting untuk menunjang penampilan di dalam kehidupan sehari-hari, nah ini blog brema beritahu deh Cara membuat dan merawat rambut kepala menjadi sehat nya :


 Telur
Nah, pasti teman-teman dari blog brema sudah tahu kan tentang bahan yang satu ini, rupanya telur juga dapat membuat rambut menjadi lebih sehat loh karena Selain kaya akan protein, telur juga mengandung biotin yang baik untuk rambut. Pasalnya, jika kekurangan biotin, rambut akan mudah rapuh dan rontok. Selain itu, telur juga diperkaya akan zat besi, seng, belerang, selenium, dan vitamin B12.

Cara membuat dan merawat rambut kepala menjadi sehat | Blog Brema


 Wortel
Nah, pasti teman-teman dari blog brema sudah tahu kan tentang sayuran yang satu ini, rupanya wortel yang termasuk jenis sayuran ini  juga dapat membuat rambut menjadi lebih sehat loh karena Sayur yang mengandung tinggi karoten ini  cocok untuk perawatan rambut yang mengalami ketombe dan kering. Hal ini dikarenakan, jumlah sebum yang kurang di dalam rambut. Wortel menghasilkan banyak vitamin A yang berfungsi untuk meningkatkan sebum agar kesehatan rambut terjaga.

 Ikan salmon
Mungkin yang satu ini pasti jarang sekali buat tema-teman blog brema yang ada di Indonesia karena jenis ikan yang satu ini jarang sekali ada dipasaran loh, tetapi jenis ikan yang satu ini dapat menyehatkan rambut loh karena Ikan salmon kaya akan asam lemak omega 3, vitamin D, serta protein. Nutrisi ikan salmon juga mampu menambah minyak rambut yang alami. Sehingga menjaga kelembaban rambut.

Nah, Sekian dulu dari blog brema yah teman-teman, jangan lupa mengunjungi artikel-artikel blog brema yang lainnya juga yah.. sampai jumpa di artikel blog brema yang lain nya juga yah..








0 komentar