Negara-Negara dengan Koneksi Internet Tercepat dan Terlambat di Dunia
Dibagi dalam dua bagian, versi dekstop(dilihat dari
monitor komputer dan laptop) dan mobile, berikut ini adalah negara-negara dengan yang memiliki koneksi internet tercepat dan terlambat di
dunia.
10 negara dengan koneksi internet tercepat di dunia dalam versi
dekstop (dalam detik)
- Republik Slovakia (3,3)
- Korea Selatan (3,5)
- Republik Ceko (3,7)
- Belanda(3,9)
- Jepang (4)
- Denmark (4,3)
- Swiss (4,3)
- Swedia (4,5)
- Belgia (4,6)
- Norwegia (4,8)
10 negara dengan koneksi internet terlambat di dunia dalam versi dekstop (dalam detik)
- Indonesia (20,3) Hiks...
- Pilipina (15,4)
- India (15,1)
- Venezuela (14,9)
- Malaysia (14,3)
- Argentina (12,8)
- Brazil (11,8)
- Peru (11,7)
- Kolombia (10,2)
- Cili (10)
10 negara dengan koneksi
internet tercepat di dunia dalam versi mobile (dalam detik)
- Korea Selatan (4,8)
- Denmark (5,2)
- Hong Kong (5,9)
- Norwegia (6)
- Swedia (6,1)
- Estonia (6,2)
- Republik Ceko (6,3)
- Jepang (6,4)
- Rumania (7,5)
- Republik Slovakia (7,6)
10 negara dengan koneksi internet terlambat di dunia dalam versi mobile (dalam detik)
- United Arab Emirates (26,7)
- Saudi Arabia (21,2)
- Thailand (17,4)
- India (16,4)
- Argentina (16,3)
- Brazil (15,8)
- Meksiko (14,1)
- Singapura (12,9)
- Indonesia (12,9)
- Malaysia (12,7)
Nah selebih nya negara-negara lain yang tidak termasuk dalam
daftar berati memiliki koneksi internet yang sedang-sedang saja(alias tidak
cepat maupun lambat).
0 komentar